Terhindar Corona dengan Cara Islam Ass wr wb, Warga sekalian di musim ini dunia di hebohkan dengan wabah yang sedang melanda, di berbagai negara telah melakukan upaya pencegahan. Di indonesia pun sama, kita selaku ummat islam jangan terpengaruh oleh hoax hoax yang membuat kita takut bersilaturahmi, beribah dan melakukan kebaikan lainnya. Di dalam islam ada beberapa cara dan amalan untuk terhindar dari wabah penyakit. Berikut pembahasannya, 1. Berwudhu Menurut berbagai penelitian, berwudhu itu dapat menghilangkan berbagai macam penyakit. Misalnya, penyakit kanker, flu, pilek, asam urat, rematik, sakit kepala, telinga, pegal, linu, mata, sakit gigi, dan sebagainya. Dalam penelitian yang dilakukan Muhammad Salim tentang manfaat wudhu untuk kesehatan, terungkap bahwa berwudhu dengan cara yang baik dan benar akan mencegah seseorang dari segala penyakit. Dalam penelitiannya itu, Muhammad Salim juga menganalisis masalah kesehatan hidung dari orang-orang yang tidak berwudhu dan ya...